Wednesday 6 November 2019

PERMASALAHAN GAJI TIDAK SESUAI DI SKTP PNSD


1. Pembayaran TPG di dasarkan dari Aplikasi SIMBAR data di Ambil dari SIMTUN yang berasal dari Dapodik.
2.  Permasalahan yang terjadi di Dapodik sudah berubah akan tetapi di SIMTUN dan SIMBAR data terlanjur di ambil pusat saat dan tidak lagi mengambil data Dapodik akhirnya akan ada perbedaan selisih gaji antara Info GTK dengan SIMBAR/SIMTUN.
3. ada Sekitar 1.600 yang terdeteksi berbeda antara SIMBAR dengan Dapodik.

Untuk yang berbeda antara dapodik dengan yang kita Upload, kita coba perbaikan lewat aplikasi, karena ada beberapa kasus yang bisa dan tidak bisa tergantung pengambilan data dapodik dari pusat.
perbaikan data gaji bisa di email ke rudianta@ymail.com, kita tunggu sampai dengan 9 November 2019 pukul 12.00 WIB Dinas akan mecoba untuk melakukan perbaikan.
4. Kenapa kita tidak bisa menyesuaikan seperti sebelumnya, karena sekarang pembayaran realisasi harus sesuai dengan Aplikasi, karena jika berbeda dengan Aplikasi maka Dana TPG PNSD akan di PENDING oleh Kementerian Keuangan. 
 Terimakasih dan Mohon Maaf 

1 comment: